Kamis, 24 Februari 2022

7 SAHAM 100 RIBUAN TERBAIK, INVESTASI 2022

Hai teman-teman kembali berjumpa dengan sagalabisa magic blog di artikel kali ini kita mau bahas tentang tujuh saham harga 100ribuan yang terbaik dan menarik untuk investasi di 2022 kita juga akan bahas strategi dari nabung sahamnya dan juga referensi yang bermanfaat banget untuk teman-teman.



Nah kalau teman-teman mau belajar investasi saham secara teknikal analys lengkap bisa ikuti online course dari Coinspirasi Akademi, sebelum lanjut Jangan lupa untuk subscribe di blog kami.

Mungkin banyak orang anggap 100ribuan itu terlihat kecil ya namun kalau kita lakukan secara konsisten ini bisa menghasilkan return yang sangat menarik, inii ada satu kalkulator investasi khususnya kalkulator kompon interest yang mana kita bayangkan Kalau modal investasi awal kita itu Rp1.000.000 misalkan di sini mata uangnya dollar tapi ini kita anggap seperti rupiah ya Nah kalau tiap bulan kita kontribusikan Rp100.000 dan kita lakukan konsisten 15 tahun dan rata-rata return pertahun itu 10% maka dalam 15 tahun uang satu juta yang kita awali tadi bisa menjadi 42.000.000 dalam 15 tahun nah bayangkan kalo temen-temen bisa memulai investasi misalkan lebih awal kemudian modalnya makin lama makin besar tentu Ritturnya akan makin tinggi lagi jadi 100 ribu pun kalau dilakukan secara konsisten bisa loh untuk investasi.

1. Bank Jatim


Yang pertama adalah saham bjtm atau BPD Jawa Timur harga satu lotnya sekitar 78.000 an ketika video ini dibuat nah yang menarik adalah saham bjtm ini valuasi cukup murah Karena price earning ratio nya hanya sekitar 7 Kali, dengan dividen yield yang bahkan bisa lebih dari enam persen dan buat yang belum tahu Bank Jatim ini merupakan salah satu Bank Pembangunan Daerah yang ada di Indonesia dan khususnya mereka ini kantor pusatnya ada di Jawa Timur.


Ini adalah gambaran kinerja bjtm dalam beberapa tahun terakhir kalau kita lihat sampai tahun buku 2020 net profit dari bjtm ini masih terus meningkat jadi dia secara bisnis terus bertumbuh dan kalau kita lihat kinerja sampai dengan September 2021 secara year-on-year pun masih naik dan kita perkirakan laba bjtm ditahun buku 2021 akan tetap naik dan menjadi satu keunggulan dari saham ini.


Dan kalau kita lihat dari sisi return on equity ataupun return on asset untuk Bank Jatim ini juga tergolong cukup baik karena ROE bisa diatas 15% dan return asetnya pun dia saat ini sekitar 1,7 persen kalau dilihat rata-rata dalam lima tahun terakhir secara fundamental menurut kita cukup bagus.

2. Bank BJBR


Yang kedua adalah saham bjbr ini satu lembarnya itu sekitar 1400 dan bias dibeli satu lotnya sekitar 140 ribuan nah sama seperti Bank Jatim tadi Bang bjbr ini itu merupakan salah satu bank daerah yang kalau ini berasal dari Jawa Barat dan Banten tentunya Nah kalau kita lihat sampai dengan tahun buku 2020 untuk kinerja bjbr ini masih terus bertumbuh bahkan ditahun buku 2020 mereka masih mampu mencatatkan pertumbuhan dan profit 8,2 puluh lima persen dari tahun 2019 dan kalau kita lihat sampai dengan Kuartal tiga 2021 laba merekapun masih terus bertumbuh secara yers on year jadi secara kinerja bjbr ini juga tergolong baik apalagi untuk ukuran bank daerah.


Nah kalau kita compare dengan bjtm tadi untuk ROE ini ternyata bisa lebih tinggi loh kalau dilihat dari data 12 bulan terakhir, sementara untuk return on asetnya memang lebih kecil kalau dari bjtm namun kalau menurut kita fundamental BJBR juga tetap menarik untuk dipertimbangkan.

3. SIDOMUNCUL


Yang ketiga adalah Saham Sido atau sidomuncul satunya bisa dibeli dengan harga sekitar 95.000 an ketika artikel ini dibuat.

Nah ini adalah salah satu Saham consumer terbaik di Bursa Efek Indonesia menurut kami valuasinya memang price earning ratio nya cukup tinggi yaitu mencapai 22 kali karena ini cukup umum untuk perusahan-perusahan consumer sidomuncul ini dikenal sebagai produsen dari produk-produk legendaris seperti Tolak Angin ataupun Kukubima energy, namun mereka juga punya banyak produk-produk lainnya.



Yang menarik adalah sampai tahun buku 2021 laba Sido itu masih terus tumbuh dengan cukup pesat atau cukup kencang mereka bahkan bisa membukukan laba lebih dari satu triliun di tahun buku 2021 yang mana pertumbuhan revenue dan laba dari Sido ini sudah terjadi dalam bertahun-tahun terakhir.

4. MTDL (Metrodata)


Yang keempat adalah Saham MTDL atau metrodata Electronics ini di satu lotnya bisa dibeli dengan harga sekitar 66000 an ketika artikel ini dibuat, price earning rationnya 18 kali dengan dividen yield sekitar satu persen Memang dividend yield nya cukup kecil ya untuk mtdl namun secara kualitas funda mental perusahaan teknologi ini menurut kita cukup baik dan bisa dipertimbangkan juga.


Ini adalah kinerjanya sampai dengan tahun buku 2020 secara, umum net profit dari mtdl ini masih terus bertumbuh dan naik dari waktu ke waktu namun kalau kita lihat untuk di Kuartal tiga 2021 itu memang terjadi penurunan secara year-on-year, tapi kalau kita lihat Trend secara panjang dalam bertahun-tahun terakhir kinerja MTDL ini masih terus bertumbuh. Nah kalau kamu ingin tahu darimana sumber pendapatan mtdl itu mayoritas datang dari penjualan perangkat keras kemudian disusul dari segmen perangkat lunak dan mereka juga punya jasa ataupun servis yang berkaitan dengan bidang teknologi. kalau tertarik Mungkin kamu bisa juga explore saham mtdl ini, dan MTDL ini merupakan salah satu Saham teknologi yang menurut kita cukup menarik di Indonesia.

5. JRPT (Jaya Real Property


Yang kelima saham JRPT atau Jaya real property saham yang bergerak di bidang atau sektor properti satuannya bisa dibeli dengan harga 50 ribu ketika artikel ini dibuat nah JRPT ini merupakan perusahaan properti yang mengembangkan banyak project-project mulai dari untuk hotel, untuk rumahan tentunya sampai mereka juga punya investasi di bidang jalan tol dan berbagai investasi lainnya.


Secara kinerja sampai dengan tahun buku 2020 JRPT ini memang Mengalami penurunan seperti yang banyak dialami oleh perusahaan properti lainnya namun menurut kita untuk kinerja nya masih tergolong cukup baik untuk JRPT di tahun 2021 pun seperti umumnya Saham-saham properti lain mereka masih punya tantangan karena kinerja nya juga masih mengalami penurunan untuk sektor properti ini.

Namun yang menarik adalah kalau JRPT ini mereka punya track record pembayaran dividen yang panjang dan konsisten bahkan gilt dividen dari JRPT itu termasuk tinggi terutama kalau kita komper dengan saham-saham properti lainnya jadi kalau kamu mencari saham-saham murah yang bergerak di bidang property mungkin JRPT bisa dipertimbangkan.

6. POWR


Yang keenam adalah saham POWR yaitu Cikarang listrindo ini satu lotnya bisa dibeli dengan harga sekitar 64 ribuan ketika video ini dibuat Walaupun memang dari segi grafik harga saham Mengalami penurunan yang cukup signifikan dalam bertahun-tahun terakhir namun seperti umumnya kaidah value investing kita justru mengincar peluang dari saham-saham yang murah seperti ini.


Nah untuk Cikarang listrindo ini merupakan produsen listrik yang listrik itu dijual ke PLN ataupun juga ke Kawasan Industri kalau kita lihat kinerja nya di tahun buku 2020 memang anjlok cukup drastis kalau kita lihat karena dari segi pendapatan ataupun laba bersih Mengalami penurunan yang signifikan namun berita baiknya adalah di tahun buku 2021 kinerja dari power ini sudah membaik kembali Bahkan mereka di Kuartal tiga 2021 itu sanggup menciptakan kenaikan yang cukup signifikan secara years on year jadi secara fundamental kinerja nya masih tergolong baik Kalau menurut kita.


Nah ini gambaran untuk penjualan dari Cikarang listrindo itu memang mayoritas listriknya dijual untuk pabrik-pabrik ataupun kebutuhan bisnis yang ada di kawasan industri kemudian sisanya juga dijual ke PLN Jadi intinya bisnis mereka itu adalah bisnis yang memproduksi listrik tentunya untuk dijual klien-kliennya mereka.

Nah yang menarik adalah Cikarang listrindo ini merupakan salah satu saham dengan track record dividen yang menarik bahkan yields dividen cukup tinggi Jadi kalau kamu mencari saham yang terjangkau harganya tapi Yield deviden tinggi ini mungkin bisa jadi salah satu jawabannya.

7. EKAD



Yang ke-7 adalah saham EKAD Ekadharma internasional ini satu lotnya bisa dibeli dengan harga sekitar 140ribuan ketika artikel ini dibuat untuk yields dividen dari EKAD itu sekitar 3,1 persen memang tidak setinggi seperti powr atau BJM tadi namun ini juga tetap bisa dipertimbangkan.


Ini merupakan produsen dari pita perekat dengan merek daimaru tentunya, dan ini gambaran kinerja nya dalam beberapa tahun terakhir sayangnya memang di tahun 2020 mereka mengalami penurunan pendapatan tapi disisi lain justru net profit atau laba bersih dari ekadharma ini mengalami kenaikan walaupun ini Size perushaannya masih relatif kecil karena market capnya bahkan kurang dari 1 triliun namun secara kinerja dan fundamental menurut kita juga tergolong baik

Ini adalah kinerja EKHAD di September 2021 secara net profit mereka juga masih mengalami pertumbuhan.




Yuk download Ajaib untuk investasi saham dan reksa dana! Mudah, cepat, dan terdaftar di OJK. Dapatkan HADIAH SAHAM dengan mendaftar menggunakan kode Ajaib andr9682661189 atau melalui link berikut: https://referral.ajaib.co.id/m8RJ